Untung? Gagalnya FC Dallas Buka Peluang Paes Main Piala AFF 2024, Siap Menjadi Benteng Timnas Indonesia!

Rabu 23-10-2024,20:15 WIB
Reporter : Denis Ahmad
Editor : Denis Ahmad

RADARINDRAMAYU.ID - Kiper berkualitas milik Timnas Indonesia diduga akan nganggur sampai bulan Januari 2025, lantaran klub Maarten Paes FC Dallas gagal lolos Playoff MLS Allstars.

Hal itulah yang membuat Maarten Paes akan nganggur cukup lama hingga Januari 2025, pasalnya ia akan beristirahat dari bulan Oktober 2024 hingga Januari 2025.

Lalu gagal nya klub dari Maarten Paes yaitu FC Dallas membuka peluang Paes untuk perkuat Timnas Indonesia, yang nantinya akan bermain di Piala AFF 2024.

Ya, peluang Maarten Paes bermain di Piala AFF 2024 cukup besar lantaran ia tidak memiliki jadwal pertandingan lain selain dari klubnya, hal ini merupakan peluang untuk dirinya perkuat Timnas.

BACA JUGA:BARU LAGI! Winger Vitesse Anrhem, Siap Perkuat Timnas Indonesia Milliano Jonathans Berdarah Depok?'Dari Nenek'

Untuk itu kegagalan dari Klub FC Dallas lolos pada playoff MLS Allstars, membuat perjalanan kiper Timnas Indonesia terhenti di bulan Oktober 2024 ini.

Karena diduga perjalanan yang berakhir cepat ini, membuat FC Dallas tidak memiliki pertandingan lain hingga dimulainya musim depan untuk mereka mentas.

Maka dari itu, kondisi seperti ini membuka peluang Maarten Paes untuk bisa memperkuat Timnas Indonesia di Piala AFF 2024 sebagai benteng Timnas.

Karena seperti yang kalian ketahui, hadirnya Maarten Paes membuat mistar gawang milik Timnas Indonesia sangat sulit di bobolkan oleh lawan.

BACA JUGA:Menpora Terima Pesan dari FIFA, Laga Antara Bahrain dan Indonesia Akan Tetap Dilaksanakan di Jakarta

Tak memiliki jadwal pertandingan dari bulan Oktober 2024 hingga Januari 2025, membuat Paes berpeluang besar untuk perkuat Timnas Indonesia.

Karena turnamen sepakbola terbesar di Asia tenggara Piala AFF, akan dimulai pada 8 Desember 2024 hingga 5 Januari 2025.

Dan kondisi ini sangat pas sekali dengan Maarten Paes yang tidak memiliki jadwal pertandingan, karena dirinya berisitirahat dari bulan Oktober 2024 hingga Januari 2025.

Oleh sebab itu, mengapa Paes digadang-gadang berpeluang besar untuk perkuat Timnas Indonesia pada turnamen terbesar Asia tenggara.

BACA JUGA:Shin Tae-yong Optimis Kejar Poin Lawan Jepang dan Arab Saudi di GBK! 'Bukan di Kondisi yang Baik'

Kategori :