RADARINDRAMAYU.COM - Dengan kedatangan Maarten Paes di Skuad Garuda, ini tentunya memang menjadi kabar yang sangat baik bagi seluruh penikmat Sepak Bola di tanah air.
Tapi, nampaknya kedatangan Maarten Paes saja masih belum cukup untuk meningkatkan peluang Timnas Indonesia lolos di babak 3 Grup C Kualifikasi Piala Dunia nanti.
Karena terlepas dari usia para pemain yang tergolong masih muda, kesenjangan level dari beberapa negara seperti Arab Saudi dan Jepang tentunya akan menjadi penghalang yang sangat kuat.
Oleh karena itu, sepertinya PSSI berniat untuk menambahkan amunisi tambahan berupa pemain diaspora yang di naturalisasi.
BACA JUGA:STY Siapkan Strategi Khusus Lawan Bek Arab Saudi, Kata Shin Tae-yong: 'Bukan Masalah Untuk Kami'
4 Calon Pemain Diaspora yang Dinaturalisasi
Nah, menurut Exco PSSI yakni Arya Sinulingga, ia mengatakan bahwa setidaknya akan ada 2 pemain yang nantinya akan bergabung ke Timnas Indonesia.
Dimana kedua pemain tersebut berposisi sebagai gelandang dan juga bek, namun hingga sekarang identitas pemain tersebut masih belum disebutkan oleh PSSI.
Namun, hingga sekarang totalnya ada 8 pemain yang berkemungkinan besar akan bergabung dengan Timnas Indonesia, karena mereka diduga memberi kode halus kepada PSSI.
BACA JUGA:Bukan Mauro Zijlstra dan Ole Romeny, Rupanya Pemain ini yang Jadi Target Naturalisasi PSSI
1. Mauro Zijlstra
Mauro Zijlstra adalah pemain muda yang sedang berkembang di akademi FC Volendam. Hingga saat ini, belum ada kabar besar terkait kelanjutan dokumen yang ia serahkan pada PSSI.
Namun, secara penampilan ia terus menunjukkan potensi sebagai bek masa depan Timnas Indonesia. Mengingat Zijlstra dikenal dengan kemampuan teknis dan disiplin bermain di lini belakang.
2. Mees Hilgers