Begini Cara Daftar KUR BRI Online 2025, Pengajuan Bisa Lewat HP dan Bebas Pilih Angsuran

Ilustrasi Pinjaman Modal Usaha (KUR BRI) untuk pengajuan bisa daftar lewat online-BRI-radarindramayu.id
RADARINDRAMAYU.ID - Dewasa ini, perkembangan semakin modern, termasuk teknologi perbankan juga ikut berdampak.
Seperti contohnya Bank Rakyat Indonesia, yang memiliki fitur memudahkan layanan transaksi para pengguna, terkhusus yang sedang mencari pinjaman.
Ya benar, Anda hanya perlu menyediakan smartphone dengan kuota internet, dan mengunjungi website resmi Bank BRI untuk pengajuan sampai tahap verifikasi.
Lalu, setelahnya Anda bisa mengajukan cicilan KUR BRI 2025 dengan bebas pilih angsuran. Berikut pada ulasan artikel ini akan membahas cara daftarnya via online.
Cara daftar KUR BRI via online:
- Kunjungi website resmi BRI (https://kur.bri.co.id)
- Login dengan akun Anda yang sudah terdaftar
- Cari dan klik ikon "Ajukan Pinjaman KUR"
- Baca halaman syarat dan ketentuan secara saksama
- Kemudian klik lagi "Saya adalah nasabah BRI" Lalu berlanjut ke "Setuju dan Ajukan Pinjaman"
- Klik kotak captcha "I'm not a Robot"
- Isi data diri dan data usaha milik Anda secara lengkap
BACA JUGA:Butuh Modal Usaha Cepat Cair? Ini Panduan Lengkap Cara Pengajuan KUR BRI 2025 Terbaru!
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: