Sudah Ajukan Tapi Dana Cicil Belum Cair? Coba Ikuti 5 Langkah Ini Agar Dana Segera Masuk

Sudah Ajukan Tapi Dana Cicil Belum Cair? Coba Ikuti 5 Langkah Ini Agar Dana Segera Masuk

Sudah Ajukan Tapi Dana Cicil Belum Cair? Coba Ikuti 5 Langkah Ini Agar Dana Segera Masuk-yt mas dwi kalem-

RADARINDRAMAYU.ID - Bisa belanja sekarang, bayarnya nanti, dan berkesempatan dapat saldo DANA Rp150.000 tentu bukan penawaran yang bisa diabaikan.

Di tengah era digital seperti sekarang, aplikasi dompet digital semakin memudahkan pengelolaan uang dan kebutuhan keuangan.

Salah satu fitur yang cukup diminati adalah Dana Cicil dan Dana Paylater di aplikasi DANA.

Lewat fitur ini, pengguna bisa mengakses fasilitas dompet elektronik dan e-wallet dengan sistem kredit yang fleksibel.

BACA JUGA:Indramayu Hadapi Krisis Pengelolaan Sampah Desa: 70,5 Persen Belum Tertangani!

Sayangnya, fitur ini tidak langsung muncul di semua akun.

Tapi tenang, ada trik khusus yang bisa kamu lakukan agar fitur ini segera aktif dan bisa digunakan.

Langkah-langkah berikut ini dijelaskan secara detail agar kamu bisa segera menikmati fitur Dana Paylater tanpa hambatan.

  • Buka aplikasi DANA di ponselmu.
  • Masuk ke pengaturan aplikasi dan pastikan semua izin diaktifkan.
  • Akses lokasi, kamera, kontak, dan ponsel harus diizinkan semua.
  • Izinkan akses penyimpanan dan log panggilan.
  • Masuk ke menu profil di aplikasi DANA.
  • Pastikan akunmu sudah berstatus Premium.

BACA JUGA:Delano van der Heijden Tak Sabar Bela Timnas Indonesia, Berharap Secepat Mungkin Ingin Gabung Skuad Garuda!

Jika belum, lakukan upgrade menggunakan KTP.

  • Daftar ke fitur Dana Bisnis.
  • Klik “Tumbuh Bersama Dana Bisnis”, lalu isi formulir pendaftaran.
  • Lengkapi data bisnis seperti nama, jenis usaha, jam operasional, hingga alamat lengkap.
  • Setelah selesai, masuk ke menu “Dompet” di bagian bawah aplikasi.
  • Tambahkan kartu bank pada menu tersebut.
  • Bisa menggunakan kartu debit atau kartu kredit.

Setelah menambahkan kartu, masuk ke situs resmi Dana Cicil.

Bisa melalui Google atau link yang disediakan di halaman DANA.

BACA JUGA:Butuh Modal Usaha? KUR Syariah BSI 2025 Hadir Tanpa Riba, Cicilan Mulai Rp30 Ribuan Saja!

Klik “Ajukan Akses Dana Cicil” dan lengkapi formulir yang disediakan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: