5 Rekomendasi Bakso Tetelan di Indramayu yang Wajib Dicoba Minimal Sekali Seumur Hidup

5 Rekomendasi Bakso Tetelan di Indramayu yang Wajib Dicoba Minimal Sekali Seumur Hidup

5 Rekomendasi Bakso Tetelan di Indramayu yang Wajib Dicoba Minimal Sekali Seumur Hidup-Foto: Bakso Tulang Kardaun-radarindramayu.com

Rekomendasi bakso tetelan berikutnya yang tak kalah menarik untuk dicoba saat berada di Kabupaten Indramayu, Jawa Barat adalah Bakso Pak Yon.

Tipe bakso gerobak yang kerap menjajakan kulinernya di depan Terminal Indramayu ini merupakan warung bakso yang menawarkan menu bakso tetelan enak.

Cita rasa kuah bakso yang menggoyang lidah dengan rempah yang kuat, dilengkapi tetelan menjadikan seporsi bakso lebih nikmat.

Bagi kamu yang sedang mencari bakso tetelan di Indramayu bisa langsung mengunjungi alamat Bakso Pak Yon di Jalan Jenderal Sudirman Kabupaten Indramayu, Jawa Barat.

BACA JUGA:Jadwal Persib Bandung di AFC Champions League 2, Pertandingan Pertama Lawan Kapten Timnas Indonesia

BACA JUGA:Cetak Brace Jadi Momen Pembuktian di Persib Bandung, Perasaan Tyronne del Pino Campur Aduk

3. Bakso Jitu

Kedai di sini menawarkan kuliner bakso andalan yaitu bakso tulang.

Selain bakso tulang, ada beragam pilihan menu bakso lain yang bisa kamu coba.

Kendati tempat makan bakso di sini tidak tergolong luas, kamu bisa menjadikan Bakso Jitu sebagai salah satu list kulineran di Indramayu.

Nah, jika kamu sedang mencari kedai bakso dengan tetelan yang lengkap, bisa langsung berkunjung ke Kedai Bakso Jitu yang beralamat di Jalan Perjuangan No.39, Kepandean, Kabupaten Indramayu, Jawa Barat.

BACA JUGA:Jadwal Persib vs Arema FC di BRI Liga 1 2024/2025, Maung Bandung Butuh Poin Penuh

BACA JUGA:Dibocorkan Sang Agen, Ternyata Ini Ambisi Thom Haye Hingga Tolak Tawaran Sejumlah Klub

4. Bakso Kardaun Jatibarang

Salah satu kedai bakso yang cukup populer dan hits di kawasan Jatibarang, Kabupaten Indramayu ini juga bisa masuk dalam list kulineran yang patut dicoba sekali seumur hidup.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: