Sahara Puteri Ayu, dari Indramayu Wakili Indonesia di Ajang World Water Forum

Sahara Puteri Ayu, dari Indramayu Wakili Indonesia di Ajang World Water Forum

Sahara Puteri Ayu Kenanga Gunawan (kanan)-Ist-Radar indramayu

“Generasi muda bukan soal usia, tetapi harapan hidup di masa depan. Keterlibatan generasi muda menjadi kunci penting keberhasilan perbaikan lingkungan, kesejahteraan masyarakat, dan kesetaraan hak asasi manusia,” kata Sahara dalam paparannya.

Kepada Diskominfo, Sahara mengungkapkan, keterlibatan dirinya mewakili Indonesia dalam ajang World Water Forum semoga bisa berdampak positif bagi Indonesia khususnya Kabupaten Indramayu sebagai daerah kelahirannya.

BACA JUGA:Cara Yamaha Buktikan Kualitas Produk, Perpanjang Masa Garansi 5 Tahun & Pamer Dapur Produksi Berstandar Global

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: