POLITISI Senior KH Abas Assafah AD SAg MSi akhirnya mendaftarkan diri sebagai bakal calon bupati (Bacabup) melalui Dewan Pimpinan Cabang Partai Kebangkitan Bangsa (DPC PKB) Kabupaten Indramayu, Senin (9/12). Berkas pendaftaran tokoh pendidikan di Kabupaten Indramayu ini, diserahkan oleh Ketua Tim 9, H Azun Mauzun.
Abas sengaja memilih tanggal 9 Desember, untuk mengembalikan berkas formulir pendaftaran yang telah diambil di DPC PKB Kabupaten Indramayu sebelumnya. Menurutnya, banyak filosofi mendalam yang terkandung pada angka sembilan.
Abas Daftar Bacabup lewat PKB
Selasa 10-12-2019,11:30 WIB
Editor : Leni Indarti Hasyim
Kategori :