Tabel Pinjaman BRI Non KUR 2025: Cicilan Mulai Rp146 Ribu, Bisa Ajukan Sampai Rp500 Juta!

Senin 23-06-2025,20:41 WIB
Reporter : Miftah Nurohim
Editor : Miftah Nurohim
Tabel Pinjaman BRI Non KUR 2025: Cicilan Mulai Rp146 Ribu, Bisa Ajukan Sampai Rp500 Juta!

Plafon Rp100.000.000

  • 12 bulan: Rp9.353.000
  • 24 bulan: Rp5.163.000
  • 36 bulan: Rp3.893.000
  • 60 bulan: Rp2.716.000

BACA JUGA:Pensiunan PNS Dapat Rezeki Nomplok! Menkeu Umumkan Golongan Ini Naik Gaji & Bonus 2 Tunjangan, Ini Nominalnya!

Keunggulan Pinjaman Non KUR BRI

Berikut merupakan beberapa keunggulan yang ditawarkan dari program pinjaman Non KUR BRI:

  • Tenor panjang hingga 60 bulan yang cocok untuk perencanaan keuangan jangka panjang.
  • Cicilan ringan mulai Rp146 ribu per bulan (untuk pinjaman Rp5 juta).
  • Penggunaan yang fleksibel, bisa untuk kebutuhan produktif atau konsumtif.
  • Proses pengajuannya bisa dilakukan di kantor cabang BRI dan via aplikasi BRImo.

Syarat Pengajuan Pinjaman

BACA JUGA:Babadan Berzakat, Desa Babadan Gaungkan Semangat Gotong Royong Lewat Program Zakat Pertanian

Untuk bisa mengajukan pinjaman Non KUR BRI 2025, calon debitur wajib memenuhi beberapa persyaratan berikut:

  • WNI, usia minimal 21 tahun atau sudah menikah
  • Memiliki penghasilan tetap atau usaha berjalan
  • Menyediakan dokumen identitas (KTP, NPWP bila ada)
  • Menyertakan slip gaji atau bukti omzet usaha
  • Agunan atau jaminan dapat diminta tergantung nilai pinjaman

Pinjaman Non KUR dari BRI tahun 2025 menjadi opsi yang layak dipertimbangkan oleh masyarakat yang membutuhkan dana cepat, baik untuk kebutuhan pribadi maupun pengembangan usaha.

Dengan suku bunga yang kompetitif, plafon besar, dan tenor panjang, program ini memberi keleluasaan dalam pengaturan keuangan tanpa terbatas skema subsidi pemerintah seperti KUR.

BACA JUGA:Unjuk Rasa di Depan DPRD dan Pendopo, Warga Eretan Wetan Menolak Tenggelam

Sebelum mengajukan, pastikan nominal pinjaman dan skema cicilan sesuai dengan kondisi finansial Anda. Untuk informasi lebih lanjut, Anda bisa kunjungi kantor BRI terdekat atau hubungi layanan resmi BRI.

Kategori :