Pinjaman Bebas Jaminan Dibawah Rp100 Juta, Ini Cara Mudah Ajukan KUR Mandiri 2025 Dengan Mudah!

Sabtu 10-05-2025,07:02 WIB
Reporter : Hafshah Sheehan
Editor : Hafshah Sheehan
Pinjaman Bebas Jaminan Dibawah Rp100 Juta, Ini Cara Mudah Ajukan KUR Mandiri 2025 Dengan Mudah!

Syarat Pengajuan KUR Mandiri 2025

  • Warga Negara Indonesia (WNI) berusia minimal 21 tahun atau sudah menikah
  • Usaha produktif yang telah berjalan minimal 6 bulan

BACA JUGA:Sering Bolos dan Tawuran, 19 Siswa dari Indramayu Jalani Pendidikan Karakter di Barak Rindam Siliwangi Bandung

  • Tidak sedang memiliki kredit usaha lain di bank (kecuali kredit konsumtif seperti KPR, KKB, kartu kredit)

Dokumen administrasi:

  • KTP elektronik (e-KTP)
  • Kartu Keluarga (KK)

BACA JUGA:Kabar Baik untuk UMKM! Bank Mandiri Buka Kembali KUR 2025 Tanpa Repot Agunan

  • Surat izin usaha (NIB, SKU, atau surat keterangan setara dari kelurahan/RT/RW)
  • NPWP untuk pinjaman di atas Rp50 juta
  • Surat/Akta nikah atau cerai bagi yang sudah menikah/cerai
  • Kepesertaan BPJS Ketenagakerjaan untuk KUR Kecil dan Khusus dengan plafon di atas Rp100 juta

BACA JUGA:Rincian KUR BCA Tanpa Agunan Plafon Pinjaman 50 Juta, Dapatkan Skema Cicilan Mulai dari 519 Ribu

Cara Pengajuan KUR Mandiri 2025

  • Datang langsung ke kantor cabang Bank Mandiri terdekat dengan membawa dokumen lengkap
  • Isi formulir pengajuan KUR yang disediakan oleh petugas bank
  • Petugas melakukan verifikasi data dan survei usaha untuk memastikan kelayakan debitur

BACA JUGA:Resmi! Ini Jadwal Pencairan Bansos PKH & BPNT Tahap Dua 2025, Lengkap Cara Cek Penerimanya!

  • Jika disetujui, calon debitur menandatangani perjanjian kredit
  • Dana pinjaman dicairkan ke rekening Bank Mandiri nasabah sesuai ketentuan

Berikut Tabel Simulasi Angsuran KUR Mandiri 2025 (Contoh Pinjaman Rp20 Juta)

12: 883.333

BACA JUGA:Timnas Indonesia Siap Tantang Malaysia di Laga Uji Coba September 2025, Erick Thohir: Siapa Takut?

18: 605.556

24: 466.667

36: 327.778

48: 308.333

BACA JUGA:Ternyata Hanya 6 dari 18 Klub Liga 1 Bisa Main di AFC Champions League Elite! Sisanya Lolos Bersyarat?

60: 266.667

Kategori :