
Setelah itu, pemain bisa memilih metode pencairan saldo melalui berbagai dompet digital seperti DANA, OVO, GoPay, atau ShopeePay.
Proses pencairan dikenakan biaya administrasi yang relatif kecil, dan saldo yang ditukarkan akan segera masuk ke akun pengguna dalam waktu singkat.
Dengan kemudahan bermain dan sistem pencairan dana yang cepat, BridgeCash menjadi salah satu alternatif menarik bagi mereka yang ingin mendapatkan penghasilan tambahan dari aplikasi game.
Bagi yang tertarik mencoba, game ini dapat diunduh langsung melalui Play Store, sementara aplikasi pendukung Bridge Buddies juga tersedia di platform yang sama.