
Sementara itu, David Silva yang sempat absen juga sudah Kembali bergabung pada Latihan kali ini. Walaupun keadaanya belum sepenuhnya fit.
BACA JUGA:Karir Sempat Mandek, Pratama Arhan Terpilih Jadi Pemain Muda Terbaik di Liga Thailand
"Betul David sudah kemabali bergabung bersama kami untuk menjalani Latihan walaupun kondisinya belum sepenuhnya fit," kata Bojan.