Dengan demikian, meskipun PSSI masih menghadapi beberapa hambatan dalam mencari striker naturalisasi yang tepat, pihaknya tetap optimistis akan menemukan solusi.
Pencarian striker yang cocok, baik dari keturunan maupun lokal, menjadi prioritas utama dalam memperkuat lini serang Timnas Indonesia agar dapat bersaing lebih kompetitif di tingkat internasional. Mengingat Timnas Indonesia masih harus berjuang di Kulifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia, agar bisa lolos ke round empat.
Timnas Garuda saat ini tengah mempersiapkan FIFA Matchday Bulan November untuk menjamu Jepang dan Arab Saudi pada 15 dan 19 November r2024 mendatang, di Stadion GBK Jakarta. (*)