Eks Pelatih Jepang Khawatir Gagal Menang Lawan Indonesia, Suporter Garuda Jadi Tekanan Ekstra Bagi Timnya

Senin 04-11-2024,11:14 WIB
Reporter : Dewi N
Editor : Dewi N

Dia menilai Indonesia, yang saat ini memiliki banyak pemain berbakat dan pelatih berpengalaman, bisa memberikan perlawanan yang berarti. Okada, yang kini menjabat sebagai wakil ketua Japan Football Association (JFA), merasa bertanggung jawab jika Jepang kalah dalam pertandingan ini.

BACA JUGA:Justin Hubner Telah Kembali Pulih Dari Cedera Siap Perkuat Indonesia, Jelang Hadapi Jepang dan Arab Saudi!

BACA JUGA:Rizky Ridho Terima Gaji Kecil? Media Vietnam Bandingkan Dengan Pemain di Liga Vietnam! Mereka lebih Gede

Di sisi lain, pertandingan ini juga sangat penting bagi Indonesia, yang berupaya finis di posisi tiga atau empat klasemen akhir Grup C. 

Saat ini, Indonesia hanya memiliki selisih gol sedikit lebih baik daripada Tiongkok yang berada di posisi terbawah. 

Kemenangan sangat krusial untuk menjaga harapan tim Garuda dalam kualifikasi, mengingat jarak poin yang semakin dekat dengan Bahrain, Arab Saudi, dan Australia yang menghuni posisi di atasnya. (*)

Kategori :