Atas hal itu pun menimbulkan isu-isu yang sangat buruk, karena dapat merusak mental dan semangat para pemain naturalisasi Timnas Indonesia.
Perihal tersebut pun di bantah oleh Badan Tim Nasional (BTN) Sumardji, yang mengungkap jangan seperti itu.
Karena menurut Sumardji para pemain bermain dengan sepenuh hati untuk Indonesia, pemain naturalisasi tidak ada embel-embel apapun.
Dan saat ini apa yang diucapkan oleh Sumardji memang benar adanya, hampir semua pemain naturalisasi bermain dengan sepenuh hati untuk Indonesia.
Bahkan seperti Justin Hubner dan teman-teman naturalisasi lainnya yang bermain dengan sepenuh hati.
Dampak dari hadirnya pemain naturalisasi dalam Timnas Indonesia juga sangat baik, dan sangat membantu hingga detik ini.
Bahkan berkat kehadiran mereka (pemain naturalisasi) membuat Timnas Indonesia lebih di kenal di dunia sepakbola dunia.
Hingga baru-baru ini bendera merah-putih Indonesia tengah berkibar di Serie-A Italia dalam stadion Pier Luigi Penzo.
Hal itu karena pemain naturalisasi Timnas Indonesia, Ya, ia adalah Jay Idzes yang merupakan pemain naturalisasi Timnas Indonesia yang berposisi sebagai bek Timnas Indonesia.