Indonesia Gemparkan Dunia Sepakbola! Tahan Imbang Australia, Langsung Salip Malaysia di Rangking FIFA

Jumat 13-09-2024,05:23 WIB
Reporter : Dewi N
Editor : Yuda Sanjaya

Satu poin dari pertandingan melawan Arab Saudi, Australia, dan Jepang di kendang, menurutnya adalah hasil yang sudah dihitung sebagai keberhasilan.

“Tandang ke Australia itu mungkin calculated lost, tandang ke Jepang juga begitu. Tapi tentu kita berharapnya bisa mencuri 1 poin,” tuturnya.

Menurut Abdul Hamid, Indonesia saat ini sudah mencetah Sejarah dengan meraih 2 poin pertangdingan Round 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Sebelumnya, tidak ada negara di Assia Tenggara yang berhasil mencapainya. Bahkan Vietnam dan Thailand yang mewakili Asia Tenggara pada 2018 dan 2022, baru berhasil meraih poin di pertandingan ketujuh dan kedelapan.

BACA JUGA:Galang Dukungan Nahdliyin, Tim Pemenangan Nina-Tobroni Siapkan Strategi Sosialisasi dan Kampanye

BACA JUGA:Ilham Fathirrahman Mencanangkan Sebuah Terobosan Program yang Diberinama Kudanil

Melihat perjalanan ppositif Timnas Indonesia sejauh ini, dia menilai bahwa target Shin Tae-yong dan PSSI untuk lolos ke Round 4 dengan mengejar posisi 3 atau 4 sangatlah realistis, meskipun akan membutuhkan usaha yang tidak mudah. (divani)

Kategori :