Dijelaskan, Sutarjo pemerintah desa telah menjamin keamanan warga dan kebutuhan logistik warga yang terdampak banjir terpenuhi.
\"Posko bencana di lokasi sudah di bongkar semua, karena kita nilai sudah aman, namun tetap kita pantau kondisi warga, kita tetap siaga bantuan dari BPBD dan para donatur juga telah disalurkan semua,\" tandasnya. (oni)